Belajar Bersama

Blog ini berisi tentang beberapa materi pelajaran SD serta pengalaman penulis dalam belajar dan mengajar.

flashvortex

SDN 2 DRIYOREJO

SDN 2 Driyorejo 2014

Senyum Semangat Jiwa Penggalang

Inilah cuplikan beberapa foto yg berhasil saya ambil dari kegiatan kepramukaan di SDN Gebangsari Kec.Jatirejo. Kab. Mojokerto.

Misteri Segi-3 Bermuda


Jakarta (ANTARA News)- Misteri hilangnya beberapa kapal laut dan pesawat terbang di wilayah yang disebut 'Segitiga Bermuda' kini tersingkap sudah.

Singkirkan jauh-jauh teori tentang pesawat luar angkasa alien, anomali waktu, piramida raksasa bangsa Atlantis, atau fenomena meteorologis.

Segitiga Bermuda adalah sebuah fenomena gas akut biasa, demikian tulis Salem-News.com.

Gas alam, sama seperti gas yang dihasilkan oleh air mendidih, terutama gas metana, adalah tersangka utama di balik hilangnya beberapa pesawat terbang dan kapal laut.

Bukti dari penemuan yang membawa sudut pandang baru terhadap misteri yang menghantui dunia selama bertahun-tahun itu tertuang dalam laporan American Journal of Physics.

ASEAN


Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara (PERBARA) atau lebih populer dengan sebutan Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) merupakan sebuah organisasi geo-politik dan ekonomi dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara, yang didirikan di Bangkok, 8 Agustus 1967 melalui Deklarasi Bangkok oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand. Organisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, dan pengembangan kebudayaan negara-negara anggotanya, serta memajukan perdamaian di tingkat regionalnya. Negara-negara anggota ASEAN mengadakan rapat umum pada setiap bulan November.

KOPERASI INDONESIA

Koperasi adalah jenis badan usaha yang beranggotakan orang-orang atau badan hukum. Koperasi melandaskan kegiatannya berdasarkan prinsip gerakan ekonomi rakyat yang berdasarkan asas kekeluargaan.
1.Anggota koperasi:

Perorangan, yaitu orang yang secara sukarela menjadi anggota koperasi;

Badan hukum koperasi, yaitu suatu koperasi yang menjadi anggota koperasi yang memiliki lingkup lebih luas.

PENGARUH KONDISI ALAM TERHADAP KEGIATAN EKONOMI

Kondisi alam yang berupa dataran tinggi, pegunungan, dataran rendah dan daerah pantai ternyata mempengaruhi mata pencaharian penduduk. Mata pencaharian penduduk dataran tinggi berbeda dengan penduduk di dataran rendah atau pantai. untuk lebih jelasnya mari kita pelajari bersama-sama.

AKTIVITAS EKONOMI

Aktivitas ekonomi ada 3 macam, yaitu :
1. Aktivitas Produksi
Aktivitas produksi adalah kegiatan manusia untuk menghasilkan atau meningkatkan nilai guna atau manfaat dari suatu barang atau jasa untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.